Di tengah pandemi Covid 19, masyarakat Kabupaten Bengkalis berinovasi menciptakan Handsanitizer dengan bahan alami Citronella atau Serai " />
Kamis, 25-April-2024 | Jam Digital
14:48 WIB - Disnaker Pekanbaru tak Ada Terima Aduan THR | 14:41 WIB - PUPR Pekanbaru Mulai Perbaikan Jalan Taman Karya | 14:37 WIB - Pj Wako Pekanbaru Ingatkan Warga Jangan Percaya Hoaks | 14:35 WIB - Pj Wako Pekanbaru Beri Peringatan Agar Jangan Ada Pungli Dalam PPDB | 14:32 WIB - Pemko Pekanbaru Targetkan Juara Umum di MTQ ke XLII Provinsi Riau | 14:01 WIB - Muflihun Pesankan Calon Jemaah Haji Pekanbaru Ikuti Manasik dengan Sempurna
www.mimbarkita.com
 
Ditengah Pandemi Covid-19,
Gubri Apresiasi Masyarakat Kembangkan UMKM
Senin, 28-09-2020 - 10:08:23 WIB

TERKAIT:
   
 


BENGKALIS (Mimbarkita.com) - Di tengah pandemi Covid 19, masyarakat Kabupaten Bengkalis berinovasi menciptakan Handsanitizer dengan bahan alami Citronella atau Serai wangi.

Masyarakat yang tergabung dalam Unit mekar sari BUMDES Mekar Jaya Desa Pakning kecamatan Pakning berinovasi dan menghasilkan produk yang paling dibutuhkan saat pandemi covid 19. Berstandar WHO, handsanitizer ini didampingi juga okeh Tim CSR PT Pertamina RU II sungai pakning dan P-MPA Universitas Riau.

“Salut sayo samo masyarakat, bisa membuat produk handsanitizer bermek Meekaar yang mana bahannya merupakan tanaman asli lahan gambut yang dibudidaya dan dilestarikan oleh masyarakat” puji Gubernur Riau sambil mencontohkan dan menyemprotkan handsanitiser ke tangannya

Tak hanya handsanitiser, masyakat juga membuat tas dari anyaman daun hingga minuman sirup Mangrove Jenis Pedada. “Tak kalah sedap dengan sirup yang dijual di toko, apolagi ado khasiat Antioksidannya ni. Vitamin c di buah pedada lumayan tinggi. Semoga menjadi nilai tambah ekonomi bagi masyarakat setempat” lanjut Gubernur Riau

Turut hadir Kepala dinas Disperindagkop Provinsi Riau yang juga menangani pengembangan UMKM di Provinsi Riau. “Sengaja sayo bawa kepala dinasnya langsung agar bisa langsung difollow up apa bila ada kendala atau bila ingin konsultasi terkait pengembangan UMKM” tutup H Syamsuar.(rlc)



 
Berita Lainnya :
  • Gubri Apresiasi Masyarakat Kembangkan UMKM
  •  
    Komentar Anda :

     

     
     
     
    TERPOPULER
    1 Niat Hati Pinjam Uang,Justru Dibawa ke Hotel Diperkosa Berkali-kali
    2 Seorang Kakek Ditabrak Motor
    Saat Menyeberang Jalan
    3 Ibu Pergoki Putrinya Lagi Asyik Indehoy dengan Pacarnya
    4 Geger..Penemuan Jenglot ! Dirontgen dan Tes DNA, Ternyata Hasilnya..
    5 Penemuan Mayat di Bandara
    Terkuak, Ternyata Bukan Lilitan Lakban Penyebab Tewasnya Firzha
    6 PJ KADES BAWOHOSI VIKTOR MANAO,
    BERSEDIA MELAKSANAKAN DD TA.2018 YANG SUDAH TERLAMBAT.
    7 Fakta Baru: Selain Sakit Hati,Memang Niat Memperkosa
    8 Korupsi Peningkatan Jalan Batu Panjang-Pangkalan Nyirih
    Bupati Bengkalis Mangkir dari Panggilan KPK
    9 Seorang Pria Tewas Saat Mandi di Air Terjun Batu Dinding Kampar
    10 Kepala Hancur, Otak Berserakan, Leher Koyak, Ilham Parapat Tewas
     

    Home | Daerah | Nasional | Hukum | Politik | Olahraga | Entertainment | Foto | Galeri | Advertorial | Suara buruh | Kepulauan Nias
    Pekanbaru | Siak | Pelalawan | Inhu | Bengkalis | Inhil | Kuansing | Rohil | Rohul | Meranti | Dumai | Kampar
    Opini | Redaksi | Index
    Pedoman Berita Siber

    Copyright © 2015-2016 mimbarkita.com
    Suara Keadilan Untuk Kebenaran